Harga dan Spesifikasi Meizu M6 (Review)

Meizu M6
PEMBUKA : Meizu baru saja merilis smartphone di seri M, dengan nama Meizu M6 menariknya M6 ini memiliki kamera sebesar 13 megapiksel dan hanya di bandrol dengan harga yang tak sampai 2 jutaan tapi prosesor yang di gunakan juga tergolongan rendah atau bisa di bilang sesuailah ya dengan harganya.

Tampilan - Meizu M6 di disain dengan bodi polikarbonat yang klasik, dengan sentuhan garis halus berbahan logam di bagian sisi atas dan bawa M6 seakan menampilkan kesan mewah pada Smartphone ini, itu terlihat pada bagian belakang Meizu M6.

Layar - M6 hadir dengan layar berukuran 5.2 inci, dengan resolusi 720 x 1.280 piksel, dimana kepadatan piksel mencapai 282 ppi, M6 di klaim akan memberi tampilan gambar yang lebih jernih dari seri sebelumnya.

Body - sedangkan M6 mengusung bodi tinggi mencapau 148,2mm, dengan lebar 72,8mm, ketebalan 8,3mm walaupun agak tebal tapi masih sangat nyaman di gengaman, di lengkapi pula slot SIM dual di tambah dukungan jaringan 4G LTE, yang mengandalkan kecepatan HSPA dan LTE. M6 ini diluncurkan pada September, 2017.

SISTEM OPERASI :
Prosesor- untuk menjalankan M6 ini menggunaan dapur pacu prosesor Mediatek MT6750, dan CPU Octa-core 1,5 GHz, terbilang masih rendah sih.

OS - Semartphone Meizu M6 ini menjalnkan sistem android v7.0 Nougat, untuk OS-nya cukup lumayan.

Memori - untuk bantuan operasi di tenagai memori dengan dua pilihan dimana RAM yang 2GB di lengkapi internal 16GB, sedangkan yang RAM 3GB di lengkapi internal 32 GB. Dimana dapat di perluas dengan menggunakan microSD hingga 256 GB, bila ini di perlukan, cuman harus mengerbankan slot SIM dua, di karenakan menggunakan tipe hybrid.

Baterai - untuk daya di lengkapi baterai berkapasitas 3.070 mAh, yang cukup tahan untuk pemaikan sehari-hari, merijuk pada informasi yang kami dapat M6 ini sudah mendukung fast charging, yang memungkinkan pengisian daya lebih cepat, dengan tipe Non removable.

KAMERA : untuk fotografi di lengkapi kamera beresolusi 13 megapiksel di bagian utama dengan aperture bukaan f/2.2, autofocus, dan sudah di lengkapi LED flash, sedangkan kamera depan terdapat lensa beresensor 8 megapiksel aperture f/2.0, sayangnya kamera depan belum di lengkapi fitur LED flash jadi kurang bagus saat memotret di tempat kurang cahaya.

Harga yang di bandrol cukup bersahabat kendati ada dua varian memori maka harga yang di tetapkan pun ada du dimana RAM 2GB + 16GB internal Rp 1,4 juta, sedangkan yang RAM 3GB + 32GB internal di bandrol Rp 1,8 jutaan, dan tersedia empat pilihan warna diantaranya Moonlight Silver, Gold Champagne, Matte Black, Biru Terang Listrik.


KELEBIHAN
  • Disain bodinya cukup mewah dengan garis halus di bagian bawa dan atas. 
  • Layar cukup lebar 5.2 inci, dengan resolusi 720 x 1.280 piksel di klaim manpu memberi tampilan gambar yang lebih jernih dari seri sebelumnya. 
  • Kamera depan 8 MP, dan Utama 13 MP. 
  • Baterai cukup besar 3.070 mAh. 
  • Support fast charging, untuk pengisian daya lebih cepat. 
  • Harga yang di bandrol cukup bersahabat. 

KEKURANGAN
  • Prosesor yang di gunakab masih gitu-gitu aja. Kamera depan tak di kengkapi LED Flash. 
  • Belum di lengkapi pelindung kaca semacan Gorilla Glass. 
  • Belum bersertifikat tahan air dan debu (wajar dengab harga yang terjangkau). 
  • Baterai bersipat tanam. 
Spesifikasi Komplit dan Harga Meizu M6.

Sumber: www.dirmank.id