Lagi-lagi Bendera Salah Penempatan di Perolehan Medali SEA Games 2017

Source : SindoNews

SEA Games 2017 - Kuala Lumpu, Malaysia - setelah pembukan SEA Games 2017 pada 19 Agustus 2017 lalu dimana Malaysia harus menanggun malu karena salah cetak bendera Indonesia pada buku suvenir yang terbalik menjadi putih merah, dan seharusnya dicetak dengan warna Merah putih.

Hingga membuat masyarakat Indonesia geram dan tidak bisa terima atas kesalahan itu hingga menimbulkan pemberitaan yang tidak sedaap dan medapat kecaman dari masyarakat Indonesia.

Dengan kejadian itu pula membuat hacker Indonesia berani menbobol beberapa situs milik Malaysia, dan merubah tampilan sejumlah website dengan menuliskan kata protes mereka dengan kata "Benderaku bukanlah mainan".

Dengan kejadian itu tentu Malaysia menanggun malu karena kesalahan panitia pelaksana, namun bukannya lebih ekstre hati-hati lagi, malah kejadian serupa lagi-lagi terjadi, dimana di daftar perolehan medali pada (25-08-2017), bukan warna yang terbalik pada bendera melainkan bendera di beberapa negara malah terbolak balik dan tak sesuai dengan bendera negara masing-masing.

Ada delapn negara pada daftar itu yang tertukar dengan bendera negara lain, salah satunya negara Thailand yang mana malah di sandingkan dengan bendera Indonesia, Indonesia malah di sandingkan dengan bendera Vietnam kala itu, belum lagi negara-negara lain yang menjadi korban atas kesalahan tersebut.

Kesalahan yang terus terjadi membuat RTM selaku Broadcaster SEA Games merasa malu dan meminta maaf yang sebesar-besarnya, dan berjanji tak akan melakukan kesalahan seperti itu.

Seharusnya panitia harus menhafal betul ornamen warna dan bentuk rupa masing-maaing bendera untuk negara di asia tenggara ini agar tak melakukan kesalahan hingga berulang kali.

Source : SindoNews

Sumber: www.dirmank.id